Tag: #-
  • Jumat, 24 Maret 2023 13:42:00

    Tumpah CPO PT.IBP Bisa Membunuh Ekosistem Laut

    Para aktivis lingkungan maupun Pengamat sepakat bahwa tumpahan minyak dapat merusak ekosistem laut. Dr Ardinis Arbain pengamat dari Universitas Andalas (Unand) Padang Sumatera Barat, menjelaskan bahwa tumpahan CPO tidak hanya bisa merusak bahkan membunuh
  • Jumat, 24 Maret 2023 13:19:00

    CPO Tumpah ke Laut, Sanksi Terhadap PT.IBP Masih Nihil

    Meski tidak menemukan lagi sisa tumpahan, DLH Kota Dumai melalui kabid Pencemaran Vera Chyntiana mengaku pihaknya sudah meminta perusahaan untuk melakukan uji sample sebagai tindak lanjut dari hasil turlap ke lokasi.
  • Rabu, 08 Maret 2023 19:07:00

    Kejati Riau Tetapkan 4 Tersangka Dugaan Korupsi Pembangunan Masjid Raya Pekanbaru

    Setelah dilakukan pemeriksaan, tim penyidik Pidsus Kejaksaan Tinggi Riau melakukan gelar perkara (ekspose) terhadap perkara dugaan tindak pidana korupsi Pembangunan Fisik Masjid Raya Pekanbaru pada Dinas PUPR PKPP Provinsi Riau tahun anggaran 2021.
  • Senin, 27 Februari 2023 09:37:00

    JAM-Pidum Kejaksaan Agung Jelaskan Terkait Penerapan RJ dalam Perkara Narkotika

    Kejaksaan RI sebagai pelopor penegakan hukum humanis menilai criminal justice system/sistem peradilan pidana terpadu belum mampu membangun penanganan yang efektif, sebab cenderung berjalan sendiri sehingga menyebabkan penegakan hukum punitif yakni mengeja
  • Jumat, 03 Februari 2023 10:04:00

    Gelar Coffe Morning, Dandim 0320 Dumai Ajak Insan Pers Membantu Pembangunan dalam Pemberitaan

    Kegiatan Coffe morning kali ini diisi dengan kegiatan pendalaman materi jurnalistik oleh Pekanbaru Journalist Centre (PJC) cabang Dumai dengan narasumber Cipto Setiawan yang merupakan anggota PWI Dumai.
  • Kamis, 26 Januari 2023 14:13:00

    Kejari Dumai Canangkan Pembangunan Zona Integritas Menuju WBK dan WBBM Tahun 2023

    Kesempatan yang sama, Kepala Seksi Intelijen Kejari Dumai, Abu Nawas, S.H., M.H. berharap pencanganan pembangunan zona integritas menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM) ini jangan hanya sebagai seremonial belaka.
  • Rabu, 11 Januari 2023 17:11:00

    Kajati Terima Kunjungan Plt Kakanwil BPN Provinsi Riau

    Dalam sambutannya Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Dr. Supardi menyambut baik kunjungan kerja dan sekaligus silaturahim Plt. Kakanwil BPN Provinsi Riau Asnawati, SH., M. Si, dalam kunjungan kerja ini Kejaksaan Tinggi Riau akan selalu mendukung tugas dan fungs
  • Rabu, 11 Januari 2023 17:09:00

    Bidang Pidaus Kejati Riau Rilis Perkembangan Perkara Dugaan Korupsi SKTT

    Kasi Penyidikan bidang Tindak Pidana Khusus Kejaksaan Tinggi Riau Rizky Rahmatullah, SH., MH menyampaikan ada 2 objek perkara yang saat ini sedang dilakukan penyelidikan yaitu penyelidikan pada salah satu pekerjaan fisik yang dilaksanakan pada salah satu
  • Selasa, 10 Januari 2023 17:33:00

    Kejati Riau Gelar Syukuran Sambut Tahun Baru 2023

    Kegiatan dilanjutkan dengan berzikir dan doa bersama yang diikuti oleh suluruh pegawai Kejaksaan Tinggi Riau dan Ibu-ibu IAD Wilayah Riau.
  • Senin, 02 Januari 2023 13:51:00

    Wakajati Riau Pimpin Apel Kerja Awal Tahun 2023

    Wakajati juga berharap agar jajaran melandasi setiap tugas dan tanggung jawab dengan Kerja Ikhlas, Cerdas dan Tuntas sehingga Output dan Outcome berbagai Program Kejaksaan dapat tercapai dan Public Trust dapat terjaga.
  • Kamis, 29 Desember 2022 17:45:00

    Kejaksaan Negeri Dumai Rilis Capaian Kinerja Sepanjang Tahun 2022

    Kajari dan jajaran juga mengucapkan terima kasih kepada Pemerintah Kota Dumai, Forkopimda, Aparat Penegak Hukum, dan stakeholder terkait yang telah bersinergi dan mendukung pelaksanaan tugas dan fungsi Kejari Dumai.
  • Senin, 26 Desember 2022 13:41:00

    Satu Unit Rumah di Dumai Hangus Terbakar

    Kondisi rumah ditengah pemukiman padat penduduk, serta akses jalan yang sempit cukup menyulitkan petugas pemadam kebakaran.
  • Rabu, 14 Desember 2022 20:01:00

    Dampak Kenaikan BBM, Pemko Dumai Serahkan Bansos Kepada 302 Ojek Online

    Selain itu, Totok juga mengharapkan agar interaksi atau silaturahmi pada malam ini tidak terputus sampai disini saja.
  • Selasa, 13 Desember 2022 22:34:00

    Kajati Riau jadi Narasumber Focus Group Discussion Terkait Tipikor dan Pencegahan penyelesaian Proyek Kelistrikan

    Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Dr. Supardi dalam pemaparannya menyampaikan beberapa poin yakni apa yang dimaksud dengan Tindak Pidana Korupsi, Pasal Pasal yang tertuang dalam Undang- Undang Nomor 31 Tahun 1999 Tentang Tindak Pidana Korupsi sebagaimana telah
  • Senin, 12 Desember 2022 17:58:00

    Pencanangan UHC, Pemerintah Dumai Pastikan Seluruh Masyarakat Mendapat Jaminan Kesehatan

    Penyerahan Ambulance dilakukan langsung Walikota Dumai, H. Paisal, idampingi Kepala Dinas Kesehatan Kota Dumai, dr. Syaiful, MKM., kepada 2 Puskesmas yakni Puskesmas Dumai Kota, Puskesmas Bukit Timah dan 1 Kelurahan Bukit Kapur.
  • Copyright © 2024 . All Rights Reserved.