• Home
  • Bengkalis
  • Antisipasi Penyelundupan, BC Bengkalis Gencarkan Patroli Pengamanan
Jumat, 02 Juni 2017 19:44:00

Antisipasi Penyelundupan, BC Bengkalis Gencarkan Patroli Pengamanan

Kasi Penindakan BC Bengkalis, Henrico.
BENGKALIS, Globalriau.com - Bea dan Cukai Bengkalis terus melakukan patroli pengamamanan terhadap barang-barang yang masuk dari luar negara.
 
Demikian diungkapkan Kepala Kantor Bea dan Cukai Bengkalis melalui Kasi Penindakan Henrico, Jumat (02/06/2017). Dijelaskannya, bahwa patroli atau razia gabungan yang rutin dilakukan sudah berlangsung sejak sebelum bulan ramadhan yang lalu.
 
"Patroli ini kita laksanakan secara gabungan yang hingga melibatkan beberapa kantor bea dan cukai yang ada di wilayah riau dan BC Riau Kepri," jelas Hendrico
 
Razia gabungan pada kali ini kita lakukan sebagai antisipasi terhadap pengamanan bulan suci ramadhan dan menyambut datangnya hari raya idul fitri.
 
"Yang jelas dari pihak kami akan terus melakukan pengawasan terhadap barang barang yang masuk kewilayah kita, dan hal lain yang termasuk dalam kategori pelanggaran kepabeanan." tutup Henrico.(amex)
Share
Berita Terkait
  • 7 tahun lalu

    BC Bengkalis Sosialisasikan Rokok Ilegal ke Pedagang

    Mungkin, kata Hendrico, selama ini masyarakat belum mengetahui tentang hal tersebut, oleh karena itu lah Bea Cukai melakukan upaya sosialisasi agar mereka semua bisa paham dan meng
  • 7 tahun lalu

    BC Bengkalis Bakar 1500 Kampit Bawang Merah Ilegal

    Bea dan Cukai Kabupaten Bengkalis memusnahkan 1500 kampit Bawang Merah ilegal di TPA Bantan, Senin (09/01/2017).
  • 8 tahun lalu

    Bea Cukai Bengkalis Goes to School

    Bea dan Cukai tipe pratama Bengkalis lakukan sosialisasi ke masyarakat dan sekolah-sekolah yang ada di kabupaten Bengkalis, namun pada kali ini rombongan BC Bengkalis mengunjungi d
  • 8 tahun lalu

    Bea dan Cukai Bengkalis Musnahkan 395 Karung Bawang Ilegal

    Lagi lagi Bea dan Cukai Kabupaten Bengkalis hari ini memusnahkan 395 karung bawang merah ilegal, yang diselundupkan dari negara tetangga.
  • Komentar
    Copyright © 2024 . All Rights Reserved.