• Home
  • Nasional
  • 3.000 WNI Pulang Kampung Lewat Kepri Setiap Hari
Senin, 30 Maret 2020 00:56:00

3.000 WNI Pulang Kampung Lewat Kepri Setiap Hari

(Ajang/Liputan6.com)
Plt Gubernur Kepulauan Riau H Isdianto (Tengah).

JAKARTA, globalriau.com - Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur Kepulauan Riau H Isdianto menyatakan bahwa terdapat kurang lebih 3.000 Warga Negara Indonesia (WNI) yang pulang ke kampung halaman melalui pintu masuk di Kepulauan Riau. Para WNI tersebut dari Malaysia dan juga Singapura.



Hal ini menjadi permasalah bagi Pemerintah Daerah Kepulauan Riau karena WNI tersebut tidak bisa melanjutkan perjalanan ke daerah masing-masing akibat daerah mereka memberlakukan kebijakan lockdown. Masyarakat Riau pun menjadi resah dengan samakin banyaknya WNI yang datang ke Riau tersebut.

"Melihat kondisi ini, kami minta kepada seluruh Gubernur di Indonesia agar tidak melakukan lockndown di daerahnya, " kata Isdianto, Minggu (29/3/2020), saat melakukan teleconference koordinasi Kewajiban Karantina Arus Balik Pekerja Migran Indonesia yang dipimpin oleh Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Panjaitan.

Terkait penanggulangan wabah Corona, Isdianto mengatakan bahwa Pemerintah Riau bekerja sama dengan para pengusaha berencana untuk menambah pasukan dengan mencari dokter dari luar negeri.

"Hal ini dilakukan karena para dokter dari luar sudah punya pengalaman dalam menangani Corona covid-19 ini. Diharapkan ini bisa banyak membantu," ujarnya.(liputan6)

Share
Berita Terkait
  • tahun lalu

    Usai Viral di Medsos, Sekda Riau Berdalih Tas Milik Istrinya KW

    Tampak sejumlah foto yang memperlihatkan deretan tas mewah, seperi Hermes dan Gucci, yang digunakan istri Hariyanto. Terlihat juga foto-foto saat istri Hariyanto tersebut sedang as
  • tahun lalu

    Kejati Riau Tetapkan 4 Tersangka Dugaan Korupsi Pembangunan Masjid Raya Pekanbaru

    Setelah dilakukan pemeriksaan, tim penyidik Pidsus Kejaksaan Tinggi Riau melakukan gelar perkara (ekspose) terhadap perkara dugaan tindak pidana korupsi Pembangunan Fisik Masjid Ra
  • tahun lalu

    Wakajati Riau Pimpin Apel Kerja Awal Tahun 2023

    Wakajati juga berharap agar jajaran melandasi setiap tugas dan tanggung jawab dengan Kerja Ikhlas, Cerdas dan Tuntas sehingga Output dan Outcome berbagai Program Kejaksaan dapat te
  • 2 tahun lalu

    Angkat Tema Jaga Desa dari Korupsi, Asisten Intelijen Kejati Riau jadi Narasumber Program Tanya Jaksa di RTV

    Dalam pemaparannya, Asisten Intelijen Kejaksaan Tinggi Riau, Raharjo Budi Kisnanto, SH, MH menjelaskan tindak pidana korupsi telah menjadi suatu kejahatan yang luar biasa. Dengan d
  • Komentar
    Copyright © 2024 . All Rights Reserved.