• Home
  • Siak
  • Sekda Siak Pimpin Rapat Rapat Persiapan untuk Tuan Rumah POTRADNAS ke-IX Tahun 2023
Senin, 07 November 2022 22:15:00

Sekda Siak Pimpin Rapat Rapat Persiapan untuk Tuan Rumah POTRADNAS ke-IX Tahun 2023

Sekda Kabupaten Siak Arfan Usman Pimpin Rapat Persiapan menjadi Tuan Rumah Pelaksanaan POTN Ke-IX Tahun 2023, Senin (7/11/22).
SIAK - Sekretariat Daerah Kabupaten Siak Arfan Usman Pimpin Rapat Persiapan Kabupaten Siak untuk Menjadi Tuan Rumah Pelaksanaan Pekan Olahraga Tradisional Nasional Ke-IX Tahun 2023, Rapat ini Digelar Bersama Asisten Deputi Pengembangan Olahraga Tradisional dan Layanan Khusus Kementerian Olahraga RI Aris Subiyono, Senin (7/11/22).
 
Bertempat Diruang Rapat Pucuk Rebung Kantor Bupati Siak  Sekretaris Daerah Kabupaten Arfan Usman Pimpinan Rapat Persiapan Kabupaten Siak untuk Menjadi Tuan Rumah Pelaksanaan Pekan Olahraga Tradisional Tingkat Nasional Ke-IX yang akan Digelar Pada Tahun 2023 Mendatang.
 
Dalam Kesempatan ini Sekda Siak Arfan Usman juga Memaparkan Kesiapan Kabupaten Siak dalam hal Sarana dan Prasarana Penunjang Pelaksanaan Pertandingan dari Masing-masing Cabang Olahraga yang ada di Kabupaten Siak 
 
Ketua KPOT Kabupaten Siak yang juga Wakil Ketua I DPRD Kabupaten Siak Fairuz Ramli juga Menambahkan  Dengan Diadakannya Pelaksanaan Pekan Olahraga Tradisional Tingkat Nasional Dikabupaten Siak Hal ini dapat Menjadi Ajang untuk Memperkenalkan Kembali Olahraga-Olahraga Tradisional Dimasyarakat Kepada Generasi Muda agar Olahraga Tradisional ini tetap Lestari. 
 
Selanjutnya Asisten Deputi Pengembangan Olahraga Tradisional dan Layanan Khusus  Aris Subiyono Bersama Sesmenpora Gatot S.Dewa Brata Mengatakan dalam POTRADNAS Biasanya Memperlombakan Cabang-cabang Olahraga Tradisional yang antara lain, Egrang, Terompah Panjang, Gobak Sodor Atau Dagongan, Tarik Tambang dan Sumpitan. 
 
Untuk itu Aris Subiyono Berharap Kepada Pemerintah Kabupaten Siak Bisa Menyiapkan Sarana dan Prasarana untuk Pelaksanaan POTRADNAS Tahun 2023 agar Pekan Olahraga Tradisonal ini bisa diikuti oleh utusan 34 Provinsi Se-Indonesia.**(infotorial)
Share
Berita Terkait
  • 12 jam lalu

    Dumai Expo 2024, PT KPI Unit Dumai Tampilkan Maket Kilang dan Edukasi Jenis-Jenis BBM ke Masyarakat

    Mulai dari berbagai produk snack inovasi hingga kerajinan tangan, seperti snack bagelan rasa telur asin dan beragam tas juga dompet yang terbuat dari kain eco printing.
  • 12 jam lalu

    Tim Penjaringan Pilkada Serentak DPD PAN Dumai Diketuai Ahmad Dahlan

    Diketahui, pada gelaran pileg 14 Februari lalu, PAN Kota Dumai berhasil mengantar 2 orang kader terbaiknya duduk di gedung DPRD Dumai periode 2024-2029.
  • 12 jam lalu

    Kajati Riau Terima Kunjungan Anggota Komisi II DPR RI

    Adapun kedatangan Anggota Komisi II DPR RI Dr. Junimart Girsang, S.H., M.B.A, M.H dalam rangka kunjungan kerja sekaligus silaturahmi.
  • 12 jam lalu

    Kajati Riau Terima Kunjungan Sespim Lemdiklat Polri

    Kemudian, Tim Sespim Lemdiklat Polri yang dalam hal ini dipimpin oleh Kombes Pol Dr. H. Juli Agung Pramono, S.H., S.IK., M.Hum menyampaikan bahwa kedantangan Tim Serdik Sespimti Le
  • Komentar
    Copyright © 2024 . All Rights Reserved.