• Home
  • Dumai
  • Kirab Taruna AAL, Penuh Atraksi Yang Memukau Masyarakat Kota Dumai
Sabtu, 12 November 2016 09:08:00

Kirab Taruna AAL, Penuh Atraksi Yang Memukau Masyarakat Kota Dumai

DUMAI - Kirab keliling Kota Dumai yang dilaksanakan para taruna/i Akademi Angkat Lanal (AAL) tingkat IV angkatan ke-62 menyuguhkan atraksi yang memukau para masyarakat pada Jum'at (11/11) sore. 
 
Kegiatan ini masih merupakan bagian dari pada latihan Jaya Yudha dalam mempromosikan dan publikasi tentang AAL serta berinteraksi langsung dengan masyarakat sekitar. 
 
Dari hasil pantauan dilapngan bahwa rombongan kirab Start dari Mako Lanal Dumai di Jalan Yos Sudarso yang dibuka langsung oleh Danlanal Dumai, Kolonel Laut (P) Muhammad Risahdi Finish di Taman Bukit Gelanggang.
 
Setibanya di Taman Bukit Gelanggang, demo display diramaikan dengan penampilan Gita Bahana Wira Yudha dari Denrudal 004/Dumai, Marching Band Gita Wibawa Praja binaan Pemko Dumai, Drumband TK Hang Tuah Dumai Binaan Lanal Dumai, serta Genderang Suling Gita Jala Taruna AAL yang memukau seluruh masyarakat disepanjang jalan dengan beragam atraksi menarik.(vie)
Share
Berita Terkait
  • 2 tahun lalu

    Libur Natal dan Tahun Baru, ASN Pemko Dumai Dilarang Keluar Kota

    Disampaikan Syaiful, bagi perjalanan masyarakat umum, harus memperhatikan protokol kesehatan. Disamping itu syarat agar bisa melakukan perjalanan baik darat,
  • 2 tahun lalu

    Catat !, Mudik Libur Nataru, Keluar Masuk Kota Dumai Wajib Vaksin Dosis II

    Selain mewajibkan vaksin, warga yang hendak melakukan mudik atau perjalanan keluar kota diharuskan mengantongi hasil tes Swab PCR dalam kurun waktu 24 jam.
  • 6 tahun lalu

    Riski: H Gedang Berkali-kali Minta Duit Walikota Dumai

    Pasalnya, Awaluddin atau lebih akrab disapa H Gedang sempat berorasi saat menghadang petugas dari pemerintah, kepolisian dan Satpol PP untuk melakukan penertiban
  • 6 tahun lalu

    Terkait Orasi Awaluddin, Walikota Dumai Tempuh Proses Hukum

    Pasalnya, Awaluddin atau lebih akrab disapa H Gedang sempat berorasi saat menghadang petugas dari pemerintah, kepolisian dan Satpol PP untuk melakukan penertiban diatas tanah yang
  • Komentar
    Copyright © 2024 . All Rights Reserved.